Maret 28, 2024

Jika berbicara tentang lampu bohlam pasti brand yang teringat adalah Philips. Tak hanya lampu, perusahaan ini juga memproduksi macam-macam barang seperti mesin cukur dan perbot rumah tangga lainnya.

Perusahaan yang berbasis di Belanda ini berdiri pada tahun 1891 dan sempat berjuang dibawah tekanan perang dunia.

Bahkan saat Jerman menyerang Belanda, perusahaan ini sempat melarikan diri ke Amerika Serikat.

Kini kantornya yang berada di Amerika Utara terletak di Somerset, New Jersey. Desainnya ceria dengan memadukan banyak warna dinding maupun lampu.

Baca juga : Gak Masuk Akal, 10 Buah Sayur ini Memiliki Ukuran yang Gak Biasa

1. Resepsionis didesain minimalis warna putih dengan logo kebanggaan warna biru

Warna-warni,10 Potret Kantor Philips di Amerika Utara yang Instagramable

(foto: officesnapshots)

2. Berasa masuk ke club karena setiap dinding memiliki nuansa lampu dengan warna yang berbeda

Warna-warni,10 Potret Kantor Philips di Amerika Utara yang Instagramable

(foto: officesnapshots)

3. Dengan dinding berwarna putih, nuansa lampu yang warna-warni jadi terasa kental Warna-warni,10 Potret Kantor Philips di Amerika Utara yang Instagramable(foto: officesnapshots)

4. Tempat diskusi didesain senyaman mungkin, tapi kalau ingin fokus bekerja sendiri juga ada ruangan khusus tertutup kaca

Warna-warni,10 Potret Kantor Philips di Amerika Utara yang Instagramable

(foto: officesnapshots)

5. Selain putih, beberapa tempat didesain elegan dengan memberi nuansa hitam dan silver 

Warna-warni,10 Potret Kantor Philips di Amerika Utara yang Instagramable

(foto: officesnapshots)

6. Tapi jika ingin diskusi nuansa yang santai juga ada tempatnya, mau yang kursi pendek atau tinggi seperti bar?

Warna-warni,10 Potret Kantor Philips di Amerika Utara yang Instagramable

(foto: officesnapshots)

7. Salah satu tempat istirahat yang instagramable, tak hanya kerja tapi juga cocok untuk update feed instagram

Warna-warni,10 Potret Kantor Philips di Amerika Utara yang Instagramable

(foto: officesnapshots)

8. Sebagai perusahaan lampu, pencahayaan menjadi salah satu faktor penting untuk sebuah kantor

Warna-warni,10 Potret Kantor Philips di Amerika Utara yang Instagramable

(foto: officesnapshots)

9. Lampu sorot menjadi salah satu lampu pilihan untuk menerangi tempat kerja 

Warna-warni,10 Potret Kantor Philips di Amerika Utara yang Instagramable

(foto: officesnapshots)

10. Bahkan ada tempat khusus untuk mengekspresikan diri, desain dindingnya unik banget

Warna-warni,10 Potret Kantor Philips di Amerika Utara yang Instagramable

(foto: officesnapshots)

Baca juga : 10 Alat Kecantikan Zaman Hitam Putih, Ada Masker Es

Dengan memberikan banyak warna, kantor Philips terlihat lebih ceria. Bekerja jadi lebih semangat bukan?